Skip to main content

Posts

Showing posts from February, 2015

Mengenal Konsep Rumah Jawa

Rumah adat jawa secara umum hampir sama antara rumah di kawasan Jawa Barat, Jawa Tengah, Yogyakarta dan Jawa Timur. Tetapi kali ini secara khusus saya akan mengambil jenis rumah adat Jawa yang paling dominan, yakni dari kawasan Jawa Tengah.

Deskripsi Jenis Jendela dan Pintu

Rumah adalah salah satu hal yang paling dibutuhkan manusia selain sandang dan pangan. Ada berbagai macam jenis rumah, mulai dari rumah tinggal, rumah ibadah, rumah adat, dan sebagainya.  Dalam pembuatan sebuah rumah pasti membutuhkan proses yang panjang. Dari proses pengecoran / pembetonan, pemasangan keramik, sampai pemasangan pintu dan jendela.  Nah, kali ini #sekedartahu akan membahas bersama-sama tentang jenis-jenis pintu dan jendela. Berikut uraiannya...

Gorden Untuk Rumah Minimalis

Rumah minimalis dengan berbagai gaya dan konsep tentunya juga membutuhkan aksesoris interior rumah. Jendela rumah akan semakin indah jika menggunakan gorden rumah minimalis untuk lebih menampakkan keindahan didalam ruangan. 

7 Prinsip Desain Interior dan Arsitektur

Arsitektur adalah seni yang dilakukan oleh setiap individual untuk berimajinasi, yang di aplikasikan dalam bentuk rupa bangunan sampai perabot nya sehingga menjadi sebuah karya. Jika seorang pelukis, yang mewakili imajinasinya adalah lukisannya, maka seorang desainer Arsitektur dan Interior adalah bangunan yang dikerjakannya.

Konsep Rumah Tahan Gempa

Indonesia sebagai salah satu negara yang saat ini divonis sebagai daerah rawan gempa memang perlu mempertimbangkan konsep bangunan rumah tahan gempa , terutama untuk mereka yang berada di kawasan lempeng yang rawan terkena gempa.

Prinsip Dasar Bangunan Tahan Gempa

Suatu saat, Penulis bertemu dengan seseorang yang sedang membangun rumah nya. Dia mengatakan baru saja bertemu dengan temannya yang merupakan salah seorang kontraktor sipil yang mengatakan bahwa," rata-rata bangunan rumah di Indonesia, tidak mengacu pada prinsip dasar bangunan tahan gempa". Mungkin karena dia sedang membangun dan takut jika bangunan rumahnya yang sedang dikerjakan tidak sesuai dengan prinsip dasar tahan gempa, untuk meyakinkan, dia juga menanyakan kepada Penulis.

Menghitung Rancangan Anggaran untuk Rumah

Banyak cara untuk menghitung RAB rencana anggaran biaya bangun rumah yaitu dengan sistem analisa harga satuan dan m2 bangunan.

Tips Memilih Lampu Untuk Ruang Tamu

Sebuah Ruang tamu paling tidak memiliki furnitur yang nyaman karena disinilah orang yang kita kenal atau baru kita kenal, pertama kali kita terima. Ruangan ini menunjukkan karakter penghuninya...sehingga perlu tatanan yang benar-benar menunjukkan 'kita banget...'

Lampu Ruang Tamu Modern Dan Jenis-Jenis Lampu Gantung

#sekedartahu kali ini akan membahas tentang lampu hias untuk rumah idaman anda. Secara umum penempatan furniture dan aksesoris rumah minimalis dalam ruangan biasanya mengikuti pola desain ruangan itu sendiri. Hal ini yang menyebabkan adanya batasan-batasan khusus terkait pemilihan furniture dan aksesoris tersebut baik model dan ukurannya. 

Desain Rumah Minimalis di Lahan Miring

Kali ini #tentangrumah akan membahas pemanfaatan lahan miring untuk rumah. Memiliki tanah di lahan sempit dengan permukaan yang miring bukanlah alasan bagi anda untuk membiarkannya. Lahan yang sempit sekalipun bisa anda manfaatkan untuk membangun hunian yang nyaman bagi anda dan keluarga. Bahkan, lahan yang permukaannya tidak datar dan terkesan ‘tidak menjual’ tersebut bisa anda sulap menjadi ruang hunian yang unik dan artistic. Ada begitu banyak contoh desain rumah minimalis di lahan miring yang dapat anda gunakan sebagai referensi dalam merancang hunian anda.

Memilih Kursi Untuk Ruang Tamu Minimalis

Untuk melengkapi fungsi dari ruang tamu, tentunya kita harus menempatkan satu set kursi didalamnya. Nah biasanya yang menjadi tantangan saat mengatur tata letak kursi dan perlengkapan pada ruang tamu adalah ruangan yang sempit. Untuk itu kita harus lebih cermat dalam memilih dan menempatkan model kursi pada ruang tamu minimalis, dan kali ini #tentanginterior akan membahasnya...

Yang Perlu Diperhatikan Dalam Desain Interior

Desain Interior Rumah seringkali menjadi tugas pertama yang harus dipikirkan ketika kita mulai berkeinginan untuk membangun sebuah rumah. Selanjutnya apa saja yang harus diperhatikan untuk membuat rencana dalam menata bagian dalam rumah kita? Tentu saja ada beberapa hal yang perlu diperhatikan sebelum memutuskan interior seperti apa yang akan menemani kita sehari-hari.

Tips Untuk Menata Dapur Berukuran Kecil

Dapur sering sekali disepelehkan oleh pemiliknya, dikarenakan bukan ruang utama untuk kegiatan pemiliknya. Walau demikian, dapur harus selalu ditata rapi serta diperhatikan kebersihannya untuk keamanan dan kenyamanan pemiliknya. Dengan dapur yang kotor dan berantakan, pastinya akan membahayakan penghuninya mudah terserang penyakit. Dikarenakan kondisi yang kurang steril dari kuman. Jika dapur memiliki ukuran kecil, sebaiknya pemilik rumah menerapkan desain dapur kecil. Walaupun ukurannya cukup mini, bukan berarti desain akan menghasilkan tampilan yang kurang memuaskan. Bagaimana cara desain dapur dengan ukuran kecil? Penasaran? #tentanginterior kali ini akan mengupasnya...

Mengenal Kursi

Pada dasarnya, kursi yang baik tidak hanya berdasarkan pada keindahan bentuk desain kursi. Aspek kenyamanan pun patut diperhatikan dan dipertimbangkan dalam mendesain kursi. Sebagai contoh ketika kita mendesain kursi makan, akan lebih nyaman jika sandaran kursi dibuat agak tegak. Hal ini akan mempermudah pengguna kursi makan untuk melakukan aktifitasnya di meja makan.

Standarisasi Kursi Nyaman

Sebuah desain, dalam kasus ini desain alat duduk, akan menciptakan kenyamanan jika mengikuti proses perancangan yang benar. Joshua Simanjuntak , desainer produk lulusan Royal College of Art , London, berpendapat, “ Kursi yang tidak enak itu karena tidak mengikuti proses yang benar.”

Konsep Kamar Tidur di Ruang Sempit

Mendekorasi kamar tidur minimalis boleh dibilang tantangan untuk mendapatkan suasana istirahat yang benar-benar nyaman. Seperti yang sering kita bahas bahwa untuk membuat sebuah ruangan terlihat lebih luas, hal yang paling tepat adalah menggunakan cat dinding berwarna cerah. Ini berlaku untuk semua ruangan termasuk kamar tidur.

Konsep Interior Ruang Keluarga Minimalis

Ruang keluarga merupakan bagian dari desain interior rumah yang cukup perlu mendapatkan perhatian lebih supaya dapat memberikan kenyamanan pada keluarga. Karena selain teras rumah, di ruang keluarga inilah tempat berkumpulnya anggota keluarga dan menghabiskan banyak waktu dengan bercengkrama satu sama lain.